“Bijak terhadap kekurangan dan kesalahan orang lainBerani mengakui jasa dan kelebihan orang lainLupakan jasa dan kebaikan diri sendiriLihat kekurangan dan kesalahan diri sendiri”
“setiap orang punya kekurangan dan kelebihan, yang saya perlukan adalah mengenal batas pergaulan dengan seseorang”
“melupakan satu kesalahan orang lain jauh lebih baik dari pada mengingat seribu kebaikan diri sendiri”
“Kesalahan orang-orang pandai ialah menganggap yang lain bodoh, dan kesalahan orang-orang bodoh ialah menganggap orang-orang lain pandai”
“Jangan melepaskan kepribadian anda dan menjadi orang lain. Jadilah diri anda sendiri.”
“Orang-orang itu telah melupakan bahwa belajar tidaklah melulu untuk mengejar dan membuktikan sesuatu, namun belajar itu sendiri, adalah perayaan dan penghargaan pada diri sendiri. (hlm. 197)”