“Kemerdekaan yang diberi agama itu adalah memerdekakan manusia dari perangkap hawa nafsunya.”
“Jika masyarakat sudah dibuat tidak meyakini kebenaran ajaran agama, maka yang akan dijadikan pegangan adalah akal manusia semata atau hawa nafsu mereka. Tidak ada standar kebenaran. Pada ketika itulah masyarakat akan terseret ke dalam arus nilai yang serba relatif dan temporal. Kebenaran tergantung pada kesepakatan. Agama tidak diberi hak untuk campur tangan untuk menentukan baik dan buruk di tengah masyarakat. (Hal.17)”
“Bagian terindah dari kehidupan manusia yang baik, adalah segala tindakan yang kecil, tak bernama, terlupakan, dari kebaikan dan cinta”
“Airmata adalah satu dari sekian cara yang dipakai manusia untuk melepaskan diri sesaat dari beban kemanusiaanya.”
“Agama itu bukan di baju. Agama itu ada di dalam hati. Inti agama adalah kemanusiaan.”
“Dimana semua manusia hidup dalam aman damai, harmoni yang berkekalan…itu adalah sebenarnya sebuah kehidupan, yang dihuni oleh MANUSIA.”