“Cita-cita itu ialah memperindah martabat manusia, memuliakannya, mendekatkan pada Kesempurnaan.”

Kartini

Kartini - “Cita-cita itu ialah memperindah martabat...” 1

Similar quotes

“Hidup itu seperti air mengalir saja. Tapi, kalau bisa mengalir yang deras. Batu pun kadang bisa menggelundung , kalah dengan air yang deras. Itu menangnya orang yang tidak punya cita-cita tinggi sejak awal. Hidupnya lebih fleksible. Karena tidak punya cita-cita, kalau dalam perjalanannya menghadapi batu besar, ia akan membelok. Tapi, kalau orang berpegang teguh pada cita-cita, bertemu batu pun akan ditabrak. Iya kalau batunya yang nggelundung, lha kalau kepalanya yang pecah gimana?”

Dahlan iskan
Read more

“Cinta itu hebat, bahkan lebih hebat dari dunia perkawinan itu. Doa adalah bagian penuturan cinta pada sebuah cita-cita yang belum kita capai. Dia bukan urusan Tuhan, melainkan urusan manusia. Dan Tuhan ada pada seberapa besar rasa cinta kita akan kebenaran itu. Nah, berdoalah dengan cinta, tapi jangan berdoa untuk cinta... Cinta itu dalam dirinya mengandung sebagian kecil rasionalitas, tapi penuh dengan benih rasa yang tidak perlu dihitung secara matematik mengapa dia ada.”

Munir
Read more

“...Mengapa kau berhenti bercita-cita bujang?pahamkah engkau,berhenti bercita-cita adalah tragedi terbesar dalam hidup manusia!!Bapak Mustar M.Dja'idin.BA.”

Andrea Hirata Sang pemimpi
Read more

“Berhenti bercita-cita adalah tragedi terbesar dalam hidup manusia”

Andrea Hirata
Read more

“Bergantung pada manusia itu meresahkan. Bergantung pada Allah itu menentramkan.”

Helvy Tiana Rosa
Read more