“Seorang intelektual adalah seorang yang mandiri dan menyampaikan pandangannya dengan segala kejujuran dan kearifannya tanpa menapis atau menyesuaikan rumusannya untuk menyedapkan hati para pengendali kekuasaan.”

Raja Ahmad Aminullah

Raja Ahmad Aminullah - “Seorang intelektual adalah...” 1

Similar quotes

“Dan seorang pahlawan adalah seorang yang mengundurkan diri untuk dilupakan seperti kita melupakan yang mati untuk revolusi .”

Soe Hok Gie
Read more

“Tidak setiap orang yang berlaku proletar adalah seorang proletar, dan tidak setiap orang yang berperilaku baik adalah seorang aristokrat”

Madelon H. Szekely-Lulofs
Read more

“Seorang perempuan bertanya, apa itu cinta?Sinergi hati dan akal dalam momentum reaksi metapora yang menghasilkan ruang kosong yang terlalu sulit dan terlalu berani untuk disebut sebagai suci atau bersih. Dia hidup dan menjadi wadah yang hadir hanya dengan dirasa, tapi bisa dilihat tak bisa diraba. Karena hidup dia akan mempunyai masa dan menempati ruang untuk bertumbuh, berkembang, dan menunaikan fungsi hidup beserta peserta hidup lainnya, dalam segala dimensi dan formatnya. Deteksi hati dan akali hanya mampu sampai menghampirinya saja. Selebihnya kata tak cukup punya fasilitas untuk menyelesaikan pendeteksian itu. Segala yang memasukinya akan bereaksi menjadi energi, bila berkontraksi akan menjadi vektor yang bergerak sentrifugal ataupun dalam jumlah komposisi yang tak terbatas mapun dalam berbagai formasi lainnya.”

Dian Nafi - a rt gus faizal
Read more

“Sesungguhnya Muhammad adalah tokoh pembaru dan seorang rasul yang telah mengabdi dengan pengabdian mulia, menunjuki umat kepada cahaya kebenaran. Dan orang yang sepertinya pantas diberikan penghormatan dan penghargaan”

Leo Tolstoy
Read more

“Penulis fiksi tidak bisa menyimpan rahasia. Untuk menyampaikan pesan kepada orang lain, seorang penulis harus bisa membuka dirinya - seluas dan sedalam mungkin - untuk dicela, dicemooh dan dilihat orang. Ini resiko profesi. Fiksi adalah bentuk tulisan paling jujur yang akan pernah kau temui. Imajinasi adalah manifestasi pikiran, iman, serta ketakutan. Tiga hal yang membentuk pribadi manusia. Tanpa imajinasi, kita - penulis - tidak punya apa-apa. ~ Winter Dreams”

Maggie Tiojakin
Read more