“Tetapi apalagi yang membuat hati berdesir selain pertemuan yang tidak disengaja”
“Tapi apalagi yang membuat hati berdesir selain pertemuan yang tidak disengaja ?”
“Apalagi yang bisa ditambahkan pada kebahagiaan seseorang yang sehat, tidak berhutang dan hati nuraninya bersih?”
“Dia yang harus membuat keputusan untuk dirinya, bukan Ibu, apalagi saya. Ini hidupnya. Jadi, tidak adil rasanya kalau orang lain yang memutuskan apa yang terbaik untuknya.”
“Milikilah kemauan yang keras, tetapi hati yang lembut.”
“Suara, nyanyian, musik, gunung, pantai, langit, padang pasir, laut yang membuat mereka indah sesungguhnya hal yang tidak kelihatan. Matahari juga tak bisa ditatap langsung oleh mata, tetapi yang membuatnya indah bukan hal yang bisa ditatap langsung oleh mata kan? Selalu ada sesuatu. Sesuatu yang misterius tetapi sangat bermakna. Itulah yang harus kau temukan… Keindahan bukanlah yang kau dengar atau lihat. Keindahan adalah yang kau rasakan. Jauh sampai ke dalam hati.”